Harga Tiket Masuk Kebun Binatang Ragunan Jakarta Terbaru Bulan Ini

Harga Tiket Kebun Binatang - Bila sebelumnya kami sempat menghadirkan informasi harga tiket masuk TMII dan Ancol pada beberapa pekan lalu, kembali dikesempatan bahagia ini kami hadirkan info harga tiket kebun binatang ragunan untuk anda semua. Seperti yang kita tahu, dari kesemua tempat rekreasi yang sudah disebutkan memang kerap di banjiri pengunjung di musim liburan anak sekolah, baik itu saat weekend, libur lebaran, natal dan tahun baru.

Harga Tiket Masuk Kebun Binatang Ragunan Jakarta Terbaru 2015
gambar kebun binatang Ragunan Zoo wikipedia

Sama halnya dengan wisata taman margasatwa Gembira loka, Bandung, Garut, Siantar, Mangkang ataupun kebun binatang kota lainnya di Indonesia. Kebun binatang Ragunan Jakarta juga menyediakan harga tiket masuk untuk perorangan maupun khusus rombongan. Dan berikut Daftar harga tiket masuk ragunan terbaru beserta info wahana didalamnya.

Harga Tiket Masuk Kebun Binatang Ragunan Jakarta Terbaru Desember 2015-Januari 2016
Tiket Masuk Pengunjung
DewasaRp. 4.000/orang
Anak-anak Rp. 3.000/orang

Tarif Penitipan Kendaraan/Parkir
Bus besar, truk besar, dan mobil box besarRp. 15.000/hari
Bus kecil, truk kecil, mobil box kecil, dan pick up besarRp. 12.000/hari
Mobil sedan, minibus/sejenis, termasuk dalam bentuk pick up kecilRp. 6.000/hari
Sepeda motor, dan kendaraan roda tigaRp. 3.000/hari
SepedaRp. 1.000/hari

Pemakaian Fasilitas Wahana/Fauna
Kuda TunggangRp. 5.000/satu kali keliling
Onta TunggangRp. 7.500/satu kali keliling
Gajah TunggangRp. 7.500/satu kali keliling
Taman Satwa AnakRp. 2.500/satu kali keliling
Kereta KelilingRp. 7.500/satu kali keliling
Sepeda TunggalRp. 10.000/satu kali keliling
Sepeda GandaRp. 15.000/satu kali keliling
Taman Perahu AngsaRp. 15.000/satu kali keliling
Pentas SatwaRp. 4.000/satu kali keliling
Kuda BendiRp. 10.000/satu kali keliling

Tarif Masuk Pusat Primata Schumutzer
Hari Selasa s/d Jumat (usia 3 tahun ke atas)  Rp. 6.000/orang
Hari Sabtu s/d Minggu/libur nasional (usia 3 tahun ke atas) Rp. 7.500/orang
** daftar harga tiket di atas bersumber dari website resmi kebun binatang Jakarta
Lihat juga: Promo Waterboom Terbaru
Selain harga tiket yang terbilang murah, akses transfortasi untuk menuju ke lokasi ini pun sekarang lebih mudah. Anda bisa memanfaatkan (memilih) naik busway atau bus transjakarta. Demikianlah informasi harga tiket masuk Kebun binatang Ragunan yang dapat kami sampaikan. Semoga berguna dan membantu anda. Terima kasih, selamat menikmati liburan anda bersama keluarga.
Previous
« Prev Post